Wanita Hamil Gak Boleh Menghadiri Pemakaman, Beneran Gak Sih

Wanita Hamil Gak Boleh Menghadiri Pemakaman, Beneran Gak Sih
Mitos wanita hamil (Fimela.com)

Di Indonesia jadi hal tabu

Kemungkinan besar penyebab larangan itu karena ketakutan adanya gangguan makhluk halus yang memengaruhi kondisi janin. 

Untuk kebenaran semua mitos itu sejauh ini belum ada bukti ilmiah yang dapat membenarkannya. 

Yang pasti keyakinan seseorang terhadap takhayul itu sendiri yang akan menjadi penentunya. 

Mitos wanita hamil (Popmama.com)

Alasan logisnya

Satu-satunya alasan logis wanita hamil tidak dapat menghadiri pemakaman adalah jika acara tersebut memicu dan berkontribusi pada stres atau depresi si ibu hamil. 

Kondisi stes pada ibu hamil sudah tentu bisa memengaruhi kondisi janin di dalam kandungannya. 

Ya jadi itu sebenarnya hanya mitos ya gengs, tapi pertimbangin deh alasan logisnya, bisa berdampak banget loh emang....



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"