Dikutip dari Metro.co.uk, mahasiswa yang ingin mencoba fasilitas ini dilarag membawa buku dan telepon genggam. Tempat ini disediakan untuk menenangkan diri. Mahasiswa juga bisa menggunakan kesempatan berada di liang kubur untuk merenungkan kematian dan kehidupan yang singkat.
Buat merenung ya gengs. Buka cuma selfie dan foto-foto doank buat pamer di media sosial!
Liang kubur untuk mahasiswa (YouTube Ruptly)
Liang kubur ini ternyata menjadi hits dikalangan mahasiswa. Bahkan sampai harus mengantri untuk menggunakannya. Luar biasa... Bisa bikin nih di kampusmu...
"Saya dan teman saya berencana mencoba seminggu yang lalu, satu setengah minggu yang lalu, dan kami menemukan daftar antrian untuk bisa masuk ke dalam liang kubur," ungkap Sean McLaughlin, salah satu mahasiswa universitas itu.