Dewasa ini, rumah kontainer sedang menjadi tren sebagai salah satu pilihan hunian di berbagai macam kalangan, mulai dari usia muda hingga tua. Rumah kontainer sendiri merupakan rumah yang dibangun dari kontainer atau peti kemas. Meski awalnya tren rumah kontainer hanya di Eropa dan amerika, namun saat ini tren tersebut sudah sampai di Asia. Berbagai kelebihan seperti murah, ramah lingkungan dan simpel menjadi faktor utama kenapa banyak orang yang mulai mendirikan rumah kontainer. Tertarik untuk punya rumah kontainer sendiri? Berikut 5 inspirasi rumah kontainer buat kamu!
1. Seven Havens (Lombok, Indonesia)
Rumah ini merupakan salah satu rumah kontainer yang ada di Indonesia. Konsepnya masih menggabungkan rumah konvensional dengan kontainer sebagai bahan bangunan.
2. Rumah Kontainer 12 (Maine, Amerika)