Trailer The Umbrella Academy, Seri Superhero Netflix Adaptasi dari Komik

Trailer The Umbrella Academy, Seri Superhero Netflix Adaptasi dari Komik
Ellen Page dan Mary J. Blige (ew.com)

Jika premis di atas tidak begitu terasa berkonsep tinggi, trailer yang datang justru mendatangkan kekaguman, penasaran, dan intensitas tinggi. Di dalamnya sedikit memamerkan beberapa fitur seperti perjalanan waktu dan serangkaian adegan fantasi, serta simpanse yang bisa ngomong. 

Tone surealis juga membuat The Umbrella Academy menonjol dari pertunjukan superhero streaming lainnya, seperti Titans menurut kami surem. Ellen Page dan Mary J. Blige menjadi pemeran utama di 10 episode musim pertama yang mulai tayang di Netflix 15 Februari nanti.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"