Tetap Pakai Masker! Soalnya Ilmuwan Jerman Ini Prediksi Akhir dari Pandemi Virus Corona Masih Cukup Lama

Tetap Pakai Masker! Soalnya Ilmuwan Jerman Ini Prediksi Akhir dari Pandemi Virus Corona Masih Cukup Lama

Kalo ada pertanyaan: "Kapan sih pandemi virus corona berakhir?" Kita gak pernah tau jawabannya. Bisa jadi cepat atau lambat. Bisa jadi besok selesai atau malah masih harus menunggu beberapa tahun lagi sampe benar-benar menghilang.

Seorang youtuber Indonesia juga pernah meramalkan bahwa akhir dari pandemi virus corona sekitar akhir tahun ini. Tapi sampe sekarang jumlah kasus orang terinfeksi virus ini juga terus bertambah gengs. 

Kapan pandemi virus corona berakhir? (kompas.com)

Ya, bisa jadi segera cepat berakhir. Kita mesti tetap optimis biar bisa balik ke kehidupan normal.

Tapi sayangnya, virus corona saat ini udah jadi bagian dari kehidupan kita gengs. Bahkan di seluruh dunia loh. Hal ini juga dijelaskan oleh seorang ilmuwan asal Jerman, Prof Hendrik Streeck.

Menurut Prof Hendrik, pandemi virus corona mungkin akan bertahan dalam waktu yang masih cukup lama. Selama tiga tahun ke depan!

Menurut ilmuwan Jerman itu, virus corona masih bisa ditemukan hingga tahun 2023 nanti. Meskipun vaksin sudah ditemukan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"