Sisi Negatif Introvert yang Kerap Menutup Diri dari Dunia Luar

Sisi Negatif Introvert yang Kerap Menutup Diri dari Dunia Luar

3. Mengerjakan sesuatu tidak pernah maksimal

3. Mengerjakan sesuatu tidak pernah maksimal Sisi negatif seorang introvert (news24.com)

Untuk menyelesaikan pekerjaan dengan maksimal, perlu adanya kerja sama dengan orang lain. Sikap introvert tentu akan membatasi kesempatan untuk berkolaborasi dengan orang lain. Dan parahnya semakin introvert mendapati pekerjaanya tidak maksimal, mereka akan semakin frustrasi. Introvert harus sadar ketika sudah memulai sesuatu, orang harus bertanggung jawab sampai akhir.

4. Jadi bahan pembicaraan orang

4. Jadi bahan pembicaraan orang Sisi negatif seorang introvert (indiatimes.com)

Sisi negatif yang kadang tidak disadari bagi seorang introvert adalah mereka akan menjadi buah bibir banyak orang. Tidak ada yang bisa berharap bahwa orang akan selalu bersikap baik kepada orang lain. Dan jika sudah demikian introvert akan semakin stres oleh tekanan orang disekitarnya. Coba mulai pahami apa yang mereka pikirkan tentang sikap introvert.

5. Sulit beradaptasi dengan lingkungan baru

5. Sulit beradaptasi dengan lingkungan baru Sisi negatif seorang introvert (imgur.com)

Ada kalanya introvert harus berpindah lingkungan karena suatu kondisi. Dan jika di tempat lama introvert sudah menemukan kenyamanan meski di tengah tekanan, ia akan kesusahan untuk membangun ruang nyaman lagi di tempat baru. Ada baiknya untuk belajar menerima bahwa kehidupan itu bergerak. Tak ada yang abadi kecuali gerakan itu sendiri.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"