Sering Berminyak Ternyata Tidak Hanya Pada Wajah, Layar Smartphone Juga Bisa Lho. Gimana Cara Mengatasinya?

Sering Berminyak Ternyata Tidak Hanya Pada Wajah, Layar Smartphone Juga Bisa Lho. Gimana Cara Mengatasinya?

Berminyak pada wajah terkadang merasa kita tidak pede, muka kita akan terlihat kusam. Munculnya minyak di wajah ternyata juga bisa memnculkan noda hitam lhoo, jika kalian tidak mengusapnya dengan tisu. Kasus berminyak ini, ternyata juga sering muncul di wajah android/layar smartphone kita lhoo.

Layar hp berminyak (storage.googleapis.com)

Layar smartphone yang digunakan sehari-hari kebanyakan akan sering mempunyai bercak noda atau bahkan sidik jari yang berminyak. Layar smartphone berminyak terjadi ketika, setelah makan langsung menggunakan smartphone tanpa kita sadari.

Kebiasaan yang seperti itu, memungkinkan layar smartphone kita menjadi terlihat muncul bercak-bercak bekas jari. Sehingga seseorang akan merasa jijik ketika mau meminjam android kita.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"