Serem! Para Ilmuwan Prediksi Matahari Akan Membengkak dan Telan Bumi

Serem! Para Ilmuwan Prediksi Matahari Akan Membengkak dan Telan Bumi
Galaksi bimasakti (ilmugeografi.com)

Yang horor, planet Bumi tidak akan bisa lepas dari engulfment, meskipun ada efek positif dari kehilangan massa matahari. Untuk bertahan dari fase [ekspansi Matahari ketika mencapai ujung cabang raksasa merah], setiap planet hipotetis membutuhkan radius orbit minimum saat ini sekitar 1,15 AU.

Dengan kata lain, Mars pasti aman, tetapi Bumi harus dilahap oleh Matahari kita.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"