Ramalan Seorang Lelaki yang Mengaku Time Traveler tentang Akhir dari Pandemi Virus Corona

Ramalan Seorang Lelaki yang Mengaku Time Traveler tentang Akhir dari Pandemi Virus Corona
Drew Curtis (Twitter @DrewCurtis)

Drew Curtis juga mengatakan karantina atau 'lockdown' kedua akan terjadi sekitar bulan Agustus hingga September. Mendengar jawaban itu, netizen di Twitter menanggapi hal itu dengan serius dan kembali mengajukan banyak pertanyaan kepada lelaki yang mengaku sebagai time traveler itu.

Nggak cuma meramalkan tentang pandemi virus corona aja, Curtis juga menyebutkan ramalannya tentang pemilu di Amerika Serikat pada November mendatang. Curtis bilang bahwa Presiden AS Donald Trump tidak akan terpilih lagi dalam pemilu tersebut.

"Bagian kasar sebenarnya adalah pasca-pemilihan ketika dia (Trump) menyalahkan penipuan pemilu," tulis Curtis.

Donald Trump diramalkan gak menang pemilu AS 2020 (cnn.com)

Di balik itu, Drew Curtis memang bukan satu-satunya orang yang meramal tentang pandemi virus corona. Sebelumnya, penulis Sylvia Brown juga dianggap telah meramalkan kemunculan virus mematikan ini dalam bukunya "End of Days".

Sylvia menyebutkan bahwa ada sebuah virus yang menyerang pernapasan di dada yang terjadi sekitar tahun 2020.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"