Perilaku Seorang Introvert yang Malah Semakin Memperburuk Kondisi Mental

Perilaku Seorang Introvert yang Malah Semakin Memperburuk Kondisi Mental

Setiap orang pasti memiliki tipe kepribadian yang berbeda-beda. Salah satunya adalah tipe kepribadian introvert yang cirinya lebih fokus terhadap perasaan internal di dalam dirinya sendiri alih-alih dengan keadaan sosial di sekitarnya. 

Agar berfungsi secara normal di dalam masyarakat, seorang introvert harus mengembangkan sejumlah perilaku khusus tertentu. Tetapi kadang perilaku yang mereka pilih justru malah semakin memperburuk kondisi mental mereka. Perilaku apa saja yang harus dihindari seorang introvert gengs? Simak daftarnya di bawah ini.

1. Sering membuka media sosial

1. Sering membuka media sosial Perilaku introvert yang justru semakin membebani mentalnya (en.tempo.co)

Dengan seorang introvert terlalu sering membuka media sosial, mereka akan memandang hal-hal di media sosial menjadi sesuatu yang semakin sulit dijangkau. Keinginan untuk bisa terlihat seperti orang lain sangatlah sulit bagi mereka. Ini yang menyebabkan beban mental semakin besar, awalnya terlihat biasa saja tetapi lama kelamaan dapat memicu stres dan depresi.

2. Overthinking

2. Overthinking Perilaku introvert yang justru semakin membebani mentalnya (indozone.id)

Introvert juga memiliki kecenderungan memikirkan hal-hal yang tidak dapat ia kendalikan, biasanya saat mereka mulai berbicara pada diri sendiri. Semakin banyak hal maka akan semakin banyak pula yang dipikirkan. Selanjutnya ia akan menjadi sangat pusing dan stres menghadapi pikirannya sendiri jika tidak bisa dikendalikan.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"