Percaya Sama Mitos Atau Cari Fakta Penjelasan Ilmiahnya?

Percaya Sama Mitos Atau Cari Fakta Penjelasan Ilmiahnya?

Mempercayai mitos sebenarnya bukan kebiasaan masyarakat modern. Ini merupakan paradigma berpikir dari masyarakat tradisional yang belum memahami penalaran ilmiah. Namun ada kalanya kepercayaan mitos masih muncul dibenak manusia modern.

Kali ini kita tidak akan membahas alasan mengapa manusia modern masih mempercayai mitos. Tetapi, dari sekian banyak mitos yang beredar, berapa di antara mereka yang memiliki penjelasan ilmiah memadai untuk dinalar oleh manusia modern.

1. Memakan sayap ayam

1. Memakan sayap ayam Penjelasan ilmuah dari mitos yang merebak di masyarakat (foodandwine.com)

Daging ayam merupakan makanan favorit hampir seluruh masyarakat di semua kalangan, namun ada beberapa mitos yang sering dibahas di masyarakat.

Mitos : Gadis yang gemar memakan sayap ayam akan kesulitan untuk mencari jodoh.

Fakta : Dikhawatirkan, remaja yang hormonnya sedang tak stabil akan jerawatan setelah memakan sayap ayam.

2. Tidak bersih ketika menyapu

2. Tidak bersih ketika menyapu Penjelasan ilmuah dari mitos yang merebak di masyarakat (freepik.com)

Membersihkan rumah adalah kebiasaan sehari-hari yang mencerminkan perilaku penguhuni rumahnya. Salah satu kegiatan ini adalah menyapu lantai rumah.

Mitos : Bagi masyarakat Sunda, ada sebuah keyakinan jika remaja perempuan menyapu lantai tidak bersih kelak akan mendapatkan suami yang brewokan.

Fakta : Mitos ini dibuat untuk perempuan agar mereka menyapu dengan sungguh-sungguh. Jika ia bermalas-malasan, ia sendiri yang akan mendapat kerugian nantinya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"