Perbedaan Expired dan Best Before, Masih Banyak Yang Salah Kaprah

Perbedaan Expired dan Best Before, Masih Banyak Yang Salah Kaprah

Kebanyakan produk pasti mencantumkan expired dan best before. Supaya tahu kapan produk itu gak layak lagi digunakan dan dikonsumsi. Terus apakah bedanya dua istilah tersebut? Beneran gak bisa dipake dan dimakan nih kalau udah kelewat tanggal?

Mari kita bahas perbedaan expired dan best before ya gengs. Best before dan expired date adalah dua hal yang berbeda. Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 180/MENKES/PER/IV/1985, definisi tanggal kedaluwarsa adalah batas akhir suatu makanan dijamin mutunya, sepanjang penyimpanannya mengikuti petunjuk yang diberikan oleh produsen.

Perbedaan Expired Dan Best Before

Perbedaan Expired Dan Best Before Perbedaan Expired Dan Best Before (theguardian.com)


1. Maknanya beda

Perbedaan expired dan best before sesuai dengan namanya dulu ya. Kalau expired adalah tanggal di mana seuatu produk udah gak bisa dipakai atau dikonsumsi. Kalau udah lewat expired date gak bisa dikonsumsi lagi. Produk akan mengalami kerusakan yang terlihat dari perubahan bentuk, warna, bau, penurunan nutrisi, bahkan jadi beracun.

Nah kalau best before berarti produk itu baik digunakan sebelum tanggal yang tertera. Setelah tanggal tersebut jadi gak prima lagi kualitasnya. Masih bisa dikonsumsi atau digunakan, tapi dah beda kuaitas gengs.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"