Suka pada salah persepsi masalah perbedaan boeing dan airbus, banyak yang suka tertukar dan ada juga yang menganggapnya sama aja.
Sebenarnya beda banget lho. Keduanya tuh signifikan banget bedanya. Penasaran? Berikut perbedaan boeing dan airbus.
Mesin pesawat
Dari segi penempatan mesin antara boeing dan airbus sudah jelas beda. Kalau pesawat boeing mesinnya ada di bagian sayap. Sedangkan airbus meletakkan mesinnya di arah yang sebaliknya yaitu menjorok ke dalam sayap gengs.
Kokpit
Yang jadi perbedaan boeing dan airbus selanjutnya adalah kokpitnya gengs. Kedua jenis pesawat ini beda penempatannya. Boeing memiliki kemudi seperti bentuk setir atau biasa disebut yoke. Kalau Airbus bentuk kemudinya seperti joystick.
Negara pembuat
Soal pembuatan jelas jadi penentu perbedaan boeing dan airbus loh gengs. Pasalnya kalau Boeing dibuat di Amerika Serikat. Nah, kalau pesawat Airbus sendiri dibuat di negara Prancis gengs. Jadi emang beda negara beda bentuk, hehe.
Ujung sayap
Perbedaan boeing dan airbus juga bisa kita identifikasi dari bentuk sayapnya gengs. Kalau Boeing bentuknya melengkung ke atas.
Kalau Airbus sendiri memiliki ujung sayap yang runcing. Namun beberapa tahun ke belakang airbus merubah bentuknya menyerupai boeing agar efisien.
Bentuk badan pesawat
Dalam perbedaan boeing dan airbus yang terakhir bisa kita nilai dari segi bentuknya lho gengs. Karena emang kelihatan banget. Kalau Boeing nampak lebih ramping bentuknya. Sedangkan Airbus sebaliknya, bentuknya rada gendut.
Nah jadi itulah beberapa perbedaan boeing dan airbus gengs. Sekarang jadi paham kan? Jadi gimana tanggapan kalian?