Pemilik Motor Listrik, Begini Tips Jaga Kondisi Baterai Biar Selalu Awet

Pemilik Motor Listrik, Begini Tips Jaga Kondisi Baterai Biar Selalu Awet
(Fariz,otomotifnet.com)

Charge Seminggu Sekali 

Ada baiknya jika motor di charge sekitar 10 menit setidaknya setiap minggu sekali meskipun kapasitas baterainya tidak berkurang sama sekali karena belum terpakai. Mencharge baterai motor listrik yang jarang digunakan ini bertujuan untuk memanaskan sel baterai agar tidak mudah drop. 

Lakukan Secara Rutin 

Meskipun merepotkan harus mencharge setiap 10 menit sekali atau harus di charge ketika baterai sudah 20%, namun jika kamu melakukan hal itu bisa membuat baterai awet dan tahan lama. Kondisi baterai motor listrik yang sudah drop biasanya membutuhkan untuk diganti yang baru. Sedangkan membeli baterai yang baru membutuhkan dana hingga jutaan rupiah. 

Itulah cara menjaga baterai motor listrik yang kamu perlu tahu. Semoga bermanfaat!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"