Pemerintah Indonesia Tak Berangkatkan Haji Tahun 2021, Daftar Tunggu Calon Jemaah Baru Makin Panjang, Jadi 31 Tahun

Pemerintah Indonesia Tak Berangkatkan Haji Tahun 2021, Daftar Tunggu Calon Jemaah Baru Makin Panjang, Jadi 31 Tahun
Ilustrasi Jamaah Haji Indonesia (Muslim Obsession)

Keputusan pembatalan keberangkatan jemaah haji ini diambil setelah melalui dialog panjang dengan Komisi VIII DPR, alim ulama, dan ormas Islam. Bahkan sebelumnya, Kemenag telah melakukan persiapan penyelenggaraan haji sejak 24 Desember 2020 dengan membentuk tim krisis haji di tengah pandemi Covid-19.

"Kami juga semua tahu bahwa pandemi Covid-19 masih belum berlalu, di Indonesia mulai terlihat bagus penanganannya tapi di belahan dunia lain, kita menyaksikan pandemi Covid-19 belum terkendali dengan baik," ujarnya.

Jadi, yang mau berangkat haji sabarnya makin dipanjangin ya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"