Pasaran Di Indonesia, 3 Nama Wanita Ini Ternyata Punya Makna 'Jorok' Di Rusia

Pasaran Di Indonesia, 3 Nama Wanita Ini Ternyata Punya Makna 'Jorok' Di Rusia

2. Suci

Di Indonesia, Suci berarti bersih atau murni. Kata ini juga banyak dipakai sebagai nama perempuan di Indonesia. Tapi buat kamu yang bernama Suci dan hendak memperkenalkan diri pada orang Rusia, bersiap untuk melihat wajah kaget mereka/

Pasalnya, "сучий" (dibaca 'suchiy') dalam bahasa Rusia adalah bentuk kepunyaan untuk perempuan jalang atau pelacur. Misalnya,  frasa сучий потрох (suchiy potrokh) yang mirip dengan ungkapan son of a bitch dalam bahasa Inggris, yaitu orang yang menjengkelkan dan kurang ajar.

3. Siska

3. Siska Ilustrasi Wanita Indonesia 2 (Unews.id)

Nama Siska di Indonesia paling banyak digunakan oleh wanita-wanita yang tinggal di Bandung, Bogor, Garut, Brebes serta Jakarta. Nama Siska sendiri melambangkan pesona dan karisma. Siska sendrii memiliki arti Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna.

Namun dalam bahasa Rusia, "сиська" (dibaca 'siska') berarti payudara. Buat kamu para Siska yang ke Rusia, jangan bingung ya kalau dapat tatapan aneh setelah menyebutkan nama kamu. Semangat!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"