Di India terdapat beberapa bahasa daerah yang berbeda-beda, begitu juga dengan gelengan kepalanya. Setiap daerah di India memiliki gaya dan variasi gelengan kepala yang menunjukan usul daerah itu. Semakin daerah ke wilayah selatan maka leih banyak jenis gelengannya.
Sementara orang India yang tinggal di kawasan utara atau berbatasan dengan pegunungan Himalaya, jenis gelengannya tidak sebanyak masyarakat yang tinggal di daerah selatan.