Nggak Cuma Ganteng, Pinter Itu Penting Buat Cowok

Nggak Cuma Ganteng, Pinter Itu Penting Buat Cowok

3. Percakapannya Berbobot

3. Percakapannya Berbobot businessinsider.com

Jaman begini, jadi ganteng aja nggak cukup. Cowo yang udah ganteng emang sih bisa bikin ciwi-ciwi tertarik untuk ngobrol banyak. Tapi ga jaminan bisa bertahan lama kalo kalian malah bikin si ciwi bosan dengan obrolan itu.

jadi cukup jelas, kenapa cowo pinter itu dianggap "ganteng" oleh ciwi-ciwi. Soalnya kalian yang berwawasan luas pasti bisa ngobrolin banyak hal dan nggak takut kehabisan topik pembicaraan. Usahakan juga untuk seimbang. Berikan juga kesempatan si ciwi untuk ngobrol dan mengutarakan pendapatnya.

4. Punya Mimpi dan Berusaha Mengejarnya

4. Punya Mimpi dan Berusaha Mengejarnya extremeyou.com

Cowo pinter biasanya adalah seorang pemimpi. Tapi bukan berarti cuma bermimpi doang setelah mereka kenal mimpi basah sebelumnya.

Cowok pintar bisa bermimpi tinggi. Tapi mereka selalu berusaha untuk mengejar mimpi-mimpinya. Meskipun terlihat seperti angan-angan, orang yang berusaha mengejar mimpinya pasti bisa mewujudkannya secara perlahan. Karena mimpi-mimpinya, cowo bisa dinilai 'seksi' di mata ciwi-ciwi.

5. Punya Selera Sendiri

5. Punya Selera Sendiri cochraneohg.com

"Pria punya selera." Gitu slogan sebuah iklan produk rokok. Makanya, cowo pinter itu juga punya personal taste. Entah musik, film makanan, dan sebagainya. Personal taste ini menunjukkan bahwa cowo pinter bisa keren karena nggak ngekor orang lain. Sebutlah anti-mainstream.

Punya selera sendiri bukan berarti kalian harus suka sesuatu yang berbeda dari yang lain. Malah, kalo kamu suka sesuatu yang mainstream, kamu juga punya alasn tersendiri.



Ya kira-kira itulah beberapa alasan kenapa cowok jaman sekarang nggak cukup jadi ganteng. Kalian harus pinter biar gantengnya berkali-kali lipat. Pokoknya, perkaya wawasan kalian. Nanti ciwi-ciwi yang ngedektin diri ke kalian kalo kalian emang pinter. Oke!



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"