Model Baju Batik Kantor Wanita Berjilbab, Buat Kamu yang Ingin Tampil Kekinian

Model Baju Batik Kantor Wanita Berjilbab, Buat Kamu yang Ingin Tampil Kekinian

Batik telah menjadi warisan budaya bangsa Indonesia. Di beberapa daerah tertentu di Indonesia, memakai seragam batik adalah kewajiban. Di hari-hari tertentu setiap minggunya pegawai harus memakai baju batik.

Ada yang memberikan seragam tapi ada juga yang bebas mau pakai batik model apa saja.

Buat kamu yang bingung cari referensi baju bati buat pergi ke kantor, lihat list berikut ini ya.

Gak perlu baru, kamu bisa padu padankan baju batik lama dengan cara yang baru. Bisa juga menggunakan aksesoris baru.

1. Kemeja batik warna hijau

1. Kemeja batik warna hijau Kemeja batik warna hijau (pinterest.com)

Warna bati tidak melulu harus coklat atau berwarna gelap. Agar penampilan lebih fresh dan tampak muda kamu bisa pakai batik warna cerah.

Batik berwarna hijau dengan gambar bunga ini cocok kamu padukan dengan celana kain atau rok panjang berwarna hitam atau coklat. Jilbabnya bisa warna coklat, hitam sesuai bawahan, kuning gelap atau merah hati.

2. Outer batik panjang

2. Outer batik panjang Outer batik panjang (pinterest.com)

Untuk penampilan yang lebih santai, model baju batik kantor wanita berjilbab yang bisa kamu gunakan adalah long outer batik dengan kemeja warna polos dan celana. Bisa juga dengan rok panjang polos.

Kalau gak mau pakai heels kamu bisa padukan dengan sepatu kets. Tetep oke kok.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"