Kisah Pembeli Lampu Ajaib Aladdin yang Bisa Keluarkan Jin dengan Harga Fantastis, Bukannya Tajir Malah Apes

Kisah Pembeli Lampu Ajaib Aladdin yang Bisa Keluarkan Jin dengan Harga Fantastis, Bukannya Tajir Malah Apes

Menjadi kaya raya adalah impian banyak orang. Kalo punya banyak uang dan sumber daya, segala kebutuhan dan keinginan bisa terpenuhi dong. Siapa yang gak mau sih?

Tapi sayangnya, beberapa orang justru memilih jalan pintas alih-alih bekerja keras. Jalan pintas yang diambil juga lebih banyak yang bertentangan dengan logika manusia.

Contohnya kisah yang dialami seorang pembeli lampu ajaib Aladdin berikut ini. Gokilnya, si pembeli rela membeli lampu ajaib Aladdin itu dengan harga fantastis. 

Lampu ajaib Aladdin, katanya bisa ngeluarin jin (thesentinelassam.com)

Si pembeli itu yakin kalo lampu ajaib Aladdin itu bisa mengeluarkan jin dan mengabulkan segala permintaannya. Nah, lampu ajaib Aladdin itu ditebus dengan harga mencapai 335.000 dollar AS, sekitar Rp4,8 miliar!

Si pembeli itu adalah seorang dokter di Meerut, Negara Bagian Uttar Pradesh, India. Dia adalah Laeek Khan. Tapi bukannya jadi tajir karena membeli lampu ajaib Aladdin itu, Laeek Khan malah apes. Kenapa?

Yap, doi tertipu gengs.

Kisahnya bermula ketika Laeek Khan berkunjung ke rumah pasiennya yang bernama Sameena. Di sana, sang dokter membantu Sameena untuk membalut luka pasca-operasi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"