Jaga semangat dengan kata-kata motivasi anak nakal ini, ya.
Motivasi anak nakal (instagub.com)
"Acungkan jari tengah buat orang yang selalu menganggapmu lemah. Dan bilang kepada mereka, bahwa kamu masih bisa untuk berjaya walaupun kamu selalu dicaci dan dihina."
Dan sekali lagi, kamu gak perlu kok terlalu mencampuri urusan mereka. Bisa-bisa, kamu malah jadi sosok yang dibencinnya.
Motivasi anak nakal (deskgram.net)
"Pribadiku itu urusanku. Hina atau tidak mereka yang melihat terkadang seekor anjing hanya tau menggonggong namun tak paham dengan apa yang sedang diributkan."
Oleh karena itu, belajarlah untuk menghargai mereka. Bagaimanapun, anak nakal juga manusia, lho.
Motivasi anak nakal (mejakomputer.com)
"Cobalah menghargai hak intelektual orang lain. Jangan cuma bisa menjiplak tanpa menggunakan kreativitas otak. Hanya bermodal sebatang rokok dan secangkir kopi, kita bisa menciptakan karya seni dari hati tanpa harus mencuri."