Kata-Kata Cinta Tak Direstui, Kalo Pernah Mengalami Pasti Tahu Rasanya

Kata-Kata Cinta Tak Direstui, Kalo Pernah Mengalami Pasti Tahu Rasanya

Barangkali, hal paling menyakitkan adalah ketika memiliki cinta tak direstui. Mimpi dan harapan yang dibangun bersama, harus kandas dan dipaksa untuk pupus akibat restu orang tua yang gak didapatkan.

Barangkali pula, akibat hal itu, banyak orang yang merasa sakit hati dalam jangka waktu lama. Kekecewaan dan penyesalan menjadi hal yang dipendam tanpa pernah bisa diungkapkan.

Kata-kata cinta tak direstui (youtube.com)

Kalo sudah begitu, lebih baik kalian bagikan aja kata-kata cinta tak direstui. Dengan membagikannya, setidaknya ada beban yang diangkat dari dalam dada.

Buat Paragengs yang sedang atau pernah mengalami hal ini namun belum bisa move on, tim penulis udah siapkan 5 kata cinta tak direstui lho. Pilih, copy, lalu bagikan, ya.

Harus tetap kuat, karena kemauan kita gagal diwujudkan akibat tanpa restu orang tua.

Harus tetap kuat, karena kemauan kita gagal diwujudkan akibat tanpa restu orang tua. Kata-kata cinta tak direstui (titintinasih.blogspot.com)

"Kita saling mencintai, juga saling menyayangi. Namun, kita tak bisa bersama. Aku mengerti, ini bukan mauku juga bukan mau mu."



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"