Karena Sebuah Tikus Di Sup, Restoran Di China Merugi 190 Juta Dolar

Karena Sebuah Tikus Di Sup, Restoran Di China Merugi 190 Juta Dolar
Potret tikus yang masuk kedalam hotpot di cina (BBC.com)

Mr. MA juga menuduh bahwa salah satu staf telah menyarankan istrinya melakukan aborsi jika dia khawatir tentang kesehatan bayinya, dan menawarkan 20.000 yuan untuk prosedurnya.

Karena Istrinya kesal ahirnya foto-foto tikus rebus tersebut dengan cepat tersebar di situs media sosial cina. Di mana banyak reaksi dari pengguna aplikasi weibo yang marah dan jijik karena hal tersebut.

"Aku merasa ingin muntah! aku tidak akan pernah makan hotpot di sembarang restoran lagi," salah satu komentar pedas dari salah seorang netizen.

"Xiabu Xiabu selalu menjadi salah satu restoran favorit saya, saya pikir mereka juga cukup bersih... Saya tidak percaya ini," salah satu sangkalan dari Pengguna sosial media lainya.

"Jika sesuatu terjadi pada bayinya, bagaimana mereka akan memberi kompensasi padanya? Apakah hidup hanya bernilai 20.000 yuan?" salah satu komentar pedas dari netizen.

Restoran itu pada awalnya sudah mengeluarkan pernyataan pada hari sabtu, Mereka menyatakan bahwa, mereka telah "mengesampingkan" kemungkinan bahwa kurangnya kebersihan yang dapat menyebabkan tikut itu berakhir di hotpot, tetapi kemudian mereka menghapusnya.

Ada kemungkinan bila pemilik restoran bisa di penjara (propertyguru.com.sg)

Kini pihak berwajib di kota weifang, cabang restoran tempat tikus tersebut di temukan mengatakan bahwa, mereka akan melakukan penyelidikan ke restoran Xiabu Xiabu tersebut.

Gimana perasaan mu kalau ada tikus kecemplung di dalam hotpot makanan yang kamu konsumsi gengs, pastinya kamu juga bakal jijik dan mungkin bisa muntah-muntah kalau mengalaminya. Ya semoga ini menjadi pelajaran bagi restoran agar menjaga agar tak terjadi hal tersebut.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"