Jangan Anggap Remeh! Ternyata Ini Penyebab Seseorang Tiba-Tiba Suka Menyendiri

Jangan Anggap Remeh! Ternyata Ini Penyebab Seseorang Tiba-Tiba Suka Menyendiri

2. Merasa Kurang Percaya Diri

2. Merasa Kurang Percaya Diri Penyebab Seseorang Tiba-Tiba Suka Menyendiri (via Suara)

Penyebab kedua seseorang tiba-tiba suka menyendiri adalah karena dia merasa kurang percaya diri. Dia menganggap bahwa dirinya memiliki banyak kekurangan, tidak seperti orang lain yang baik dalam hal apapun.

Karena tidak sanggup menerima penilaian dari orang lain, maka mereka lebih memilih untuk menyendiri. Dengan begitu, mereka merasa lebih aman dan nyaman tanpa harus menanggung penilaian apapun.

3. Tekanan Mental

3. Tekanan Mental Penyebab Seseorang Tiba-Tiba Suka Menyendiri (via HerStory)

Penyebab terakhir seseorang tiba-tiba suka menyendiri adalah karena adanya tekanan mental. Ketika seseorang merasa kewalahan menghadapi persoalan dalam hidupnya, maka tanpa sadar mereka akan menerima tekanan mental. Orang-orang yang mengalami hal ini akan merasa sulit berinteraksi dengan orang lain. Karena itu, mereka lebih menyendiri daripada bingung bagaimana harus bersikap di depan orang lain.

Nah, sekarang sudah tahu kan apa saja penyebab seseorang tiba-tiba suka menyendiri. Jadi mulai sekarang coba perhatikan sekeliling, siapa tahu ada temanmu yang tiba-tiba menyendiri dan membutuhkan bantuanmu.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"