5. Rokok
Pemimpin Korut terdahulu Kim Jong Il memang anti dengan rokok, khususnya asap rokok. Makanya rokok tidak akan bisa ditemui di Korut. Meski begitu membuat Korut menjadi negara yang tidak ada polusi karena asap rokok. Bisa jadi warga Korut lebih sehat karena tidak ada yang merokok.
6. Makanan Cepat Saji
Produk makanan cepat saji kebanyakan berasal dari Amerika Serikat. Sementara Korea Utara sangat anti dengan produk Amerika. Makanya gerai restoran cepat saji tidak ada di negara penganut paham komunis tersebut. Bahkan restoran yang menjual makanan western pun dilarang beroperasi di sana