Ini Cara Mengetahui Orang yang Memakai WiFi Kita di Android

Ini Cara Mengetahui Orang yang Memakai WiFi Kita di Android

Pernah nggak sih mengalami koneksi internet WiFi jadi lemot tiba-tiba? Kelemotan internet itu banyak penyebabnya. Misalnya, kayak cuaca yang nggak mendukung atau emang koneksinya yang nggak stabil. 

Tapi, bisa juga nih disebabkan karena ada orang yang memakai WiFi kita. Bisa karena nggak ada passwordnya makanya orang lain bisa pakai. Atau malah, orangnya pinter banget sampe bisa bobol password WiFi-mu.

internet lemot (choosepeople.com)

Nah, terus kalo mengetahui siapa yang pakai WiFi-nya dengan android bisa nggak sih? Bisa dong, begini cara yang bisa kalian lakukan. 

Di sini akan digunakan aplikasi Fing - Network Tools. Kalian bisa menginstallnya di Android. Setelah diinstall, bukalah aplikasinya. 



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"