Film Indonesia yang Akan Tayang Setelah Pandemi Korona Berakhir

Film Indonesia yang Akan Tayang Setelah Pandemi Korona Berakhir

Pandemi Korona mempengaruhi banyak sektor kehidupan masyarakat Indonesia tak terkecuali dunia hiburan. Sejumlah film mengalami penundaan penayangan karena kebijakan physical distancing yang tidak memperbolehkan adanya kerumunan di ruang publik.

Film-film ini dijanjikan akan kembali tayang begitu pandemi korona berakhir. Bagaimanapun sejumlah penggemar film sudah menunggu-nunggu kedatangan film Indonesia tersebut. Yuk simak daftarnya di bawah ini.

1. KKN Desa Penari

1. KKN Desa Penari Film Indonesia yang akan tayang setelah pandemi berakhir (liputan6.com)

Film Indonesia yang akan tayang setelah bioskop kembali dibuka adalah film 'KKN Desa Penari'. Film ini gagal tayang pada 19 Maret lalu. Bos MD Pictures, Manoj Punjabi memberikan komentar terkait penundaan itu.

Ia menjelaskan, ada beberapa hal yang perlu dipikirkan sebelum merilis film tersebut. Salah satunya adalah menunggu waktu yang tepat. Ia juga tak mau buru-buru untuk mengeluarkan karya terbaiknya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"