Daftar Negara Terkorup yang Jadi Sorotan Dunia, Tapi Indonesia Gak Termasuk Loh!

Daftar Negara Terkorup yang Jadi Sorotan Dunia, Tapi Indonesia Gak Termasuk Loh!
Angka korupsi di Indonesia juga terbilang masih tinggi (pinterest.com)

Nah, kasus korupsi di Indonesia memang tergolong tinggi sih gengs. Tapi kalo dijabarkan, Indonesia bukan satu-satunya negara di dunia yang tingkat korupsinya tinggi.

Organisasi nonpemerintahan yang berbasis di Jerman, Transparency International, telah mengungkap daftar negara terkorup di dunia berdasarkan persepsi warga dunia. 

Di dalam daftar itu terdapat satu negara dari kawasan ASEAN yang termasuk paling korup di dunia. Apakah Indonesia dalam daftar itu? Simak dulu nih daftarnya:

1. Kolumbia

2. Meksiko

3. Ghana

4. Myanmar

5. Guatemala

6. Arab Saudi

7. Brazil

8. Kenya

9. Bolivia

10. Rusia

Ternyata negara ASEAN itu adalah Myanmar gengs, bukan Indonesia (telegraph.co.uk)

Nah, Indonesia tidak masuk dalam daftar negara terkorup yang jadi sorotan dunia. Negara di kawasan ASEAN itu adalah Myanmar. Di Myanmar, korupsi disebut "bermekaran".

Sebuah survei yang digelar ACC pada awal tahun ini menyebutkan bahwa korupsi memang berkembang pesar di kalangan staf pemerintahan Myanmar. Tampaknya lebih parah dari Indonesia.

Menurut survei yang dirilis pada Mei 2020 tersebut, 90% masyarakat menjawab kalo mereka mengalami kesulitan dalam berbisnis dengan pemerintah. Satu-satunya jalan adalah dengan menyuap pejabat terlebih dahulu.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"