Itulah beberapa lokasi yang dilarang untuk menjadi tempat dibangunnya rumah. Karena lahan di kota-kota besar sudah sempit banyak orang nekat untuk membangun rumah di tempat yang tidak disarankan. Bangun rumah di tempat yang memang disarankan supaya tinggal dengan nyaman.