Cek Fakta: Di Brunei Darussalam Nggak Ada Motor?

Cek Fakta: Di Brunei Darussalam Nggak Ada Motor?
Di Brunei Darussalam Nggak Ada Motor (Voltras Agent Network)

Pendapatan warga Brunei dalam per tahun mencapai Rp 445 juta. Artinya dalam sebulan seorang penduduk Brunei mendapatkan gaji minimal Rp 37 juta. Gaji pekerja dengan kelas pegawai biasa di pusat perbelanjaan pun mencapai 1.000 dollar Brunei atau Rp 11 juta, jauh di atas gaji pegawai mall di Indonesia.

Jumlah TKI atau Tenaga Kerja Indonesia di Brunei Darussalam juga sangat banyak. Mereka memilih Brunei karena ingin mendapatkan gaji yang besar. Tak ayal para TKI di Brunei bisa membeli mobil dibandingkan motor.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"