Cara Menghemat Listrik Token di Rumah, Biar Enggak Bolak-Balik Isi Pulsa

Cara Menghemat Listrik Token di Rumah, Biar Enggak Bolak-Balik Isi Pulsa

Salah satu masalah yang dialami oleh sebagian rumah tangga adalah biaya listrik yang besar. Tentu saja hal ini berdampak bagi biaya pengeluaran rumah tangga. Untuk mengantisipasinya, kamu harus tahu cara menghemat listrik token  agar enggak bolak-balik isi pulsa.

Adanya kenaikan TDL (tarif dasar listrik) yang rutin dalam setahun merupakan salah satu faktor penyebab biaya token listrik yang besar. Belum lagi ditambah dengan beberapa biaya tambahan lainnya, seperti biaya administrasi dan pajak-pajak lainnya.

Nah, berikut ini adalah cara menghemat pulsa listrik yang bisa kamu terapkan agar enggak pusing terus-terusan menghadapi biaya listrik. Catat baik-baik, ya.

1. Memilih daya listrik sesuai kebutuhan

Cara Menghemat Listrik Token di Rumah (via Jakarta Globe)

Masing-masing golongan daya listrik memiliki harga yang berbeda-beda. Pemerintah memberi subsidi bagi golongan daya listrik 450 VA dan 900 VA.

Namun, jika daya listrik yang kamu butuhkan lebih besar dari golongan tersebut, ada pilihan golongan lainnya, yaitu 1300 VA, 2200 VA, 3500 VA, dan seterusnya. Untuk golongan ini, kamu harus menanggung sendiri biayanya.

2. Menggunakan listrik prabayar



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"