Adat Unik dari Berbagai Belahan Dunia, Ada yang Pakai Wig Rambut Leluhur

Adat Unik dari Berbagai Belahan Dunia, Ada yang Pakai Wig Rambut Leluhur

Dunia dengan keberagaman isi manusianya mulai dari suku, ras, hingga adat istiadatnya memang tidak akan pernah habis dibicarakan. Keragaman adat istiadat tersebut menjadi daya tarik wisata serta cerita tentang para pendahulunya untuk diperkenalkan ke masyarakat luas.

Berikut adalah tradisi unik dan adat istiadat dari seluruh dunia yang wajib kamu ketahui.

Memanjangkan Leher dari Suku Karen, Thailand

Adat-Istiadat-Suku-Karen- (Nasionalisme.co via btp.ac.id)

Tradisi yang dimiliki Suku Karen yang berada di kawasan Baan Tong Luang, Chiang Rai ini menggunakan tumpukan cincin kuningan yang dipasangkan di leher perempuan suku tersebut sejak ia berusia 5 tahun, dan boleh dilepas hanya saat pernikahan, melahirkan atau meninggal.

Sanggul Rambut Leluhur ala Suku Miao, China



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"