7 Kode Daur Ulang dalam Kemasan Plastik yang Perlu Kalian Ketahui

7 Kode Daur Ulang dalam Kemasan Plastik yang Perlu Kalian Ketahui

Sehari-hari kita tuh menggunakan plastik gengs. Nah, di setiap kemasan plastik yang kita gunakan tuh ada kode-kode segitiga yang berangka. Buat kalian yang belum tahu, kode itu adalah recycling code atau kode daur ulang plastik.

Kode-kode daur ulang plastik itu hampir selalu ada di semua kemasan plastik deh. Tapi, sebuah kemasan plastik yang memiliki kode bukan berarti bisa didaur ulang loh.

Biar kalian tahu nih, ada tujuh kode daur ulang plastik. Masing-masing memberikan kita informasi tentang keamanan dan penggunaannya. Biar lingkungan tetap bersih, dikutip dari Hebron Goes Green, simak nih tujuh kode daur ulang plastik yang harus kalian ketahui.

1. PETE - 1

1. PETE - 1 Tuh, lihat dulu kode dan artinya (residentialwastesystems.com)

PETE merupakan kependekan dari Polythylene Terephthalate. Umumnya, kode PETE ini bernomor 1 dan kode yang paling sering kita temukan dalam botol kemasan minuman. Entah air minum mineral, teh, atau kopi.

Plastik dengan kode ini paling mudah didaur ulang. Tapi biasanya didaur ulang jadi serat. Plastik ini sebaiknya hanya sekali digunakan dan langsung dibuang untuk didaur ulang atau daur ulang sendiri deh.

2. HDPE - 2

2. HDPE - 2 Umumnya, botol-botol plastik ini ada kode nomor 2-nya (alibaba.com)

Kode HDPE adalah singkatan dari Hugh Density Polythylene yang umumnya berwarna hijau gelap. Kemasan plastik dengan kode yang begini biasanya ditemukan dalam botol susu, detergen, atau larutan pembersih.

Kode HDPE dalam sebuah kemasan plastik berarti juga mudah didaur ulang jadi kayu plastik, pipa drainase, atau botol lago. HDPE juga termasuk plastik yang aman.

3. PVC - 3

3. PVC - 3 Contohnya selang atau pipa paralon (plasticinsight.com)

Selanjutnya, kode PVC adalah untuk Polyvinyl Chloride yang biasanya bernomor 3. Kita bisa temukan kode ini dalam kemasan botol sampo, mainan plastik, pipa, atau juga hiasan jendela.

Plastik ini nggak digunakan untuk barang-barang rumah tangga yang dapat dikonsumsi karena mengandung phthalate. PVC biasanya didaur ulang jadi panel, lantai, atau kabel.

4. LDPE - 4

4. LDPE - 4 Botol-botol plastik berkode LDPE (es.dhgate.com)

LDPE adalah singkatan untuk Low Density Polythylene. LDPE biasanya punya kode nomor 4. Kode ini biasanya kita temukan dalam botol sampo juga, atau botol bumbu.

Kemasan plastik dengan kode LDPE dapat didaur ulang menjadi tas, tempat sampah, atau ubin lantai.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"