5 Pelajaran Hidup yang Bisa Kamu Dapat dari Kucing... Penasaran?

5 Pelajaran Hidup yang Bisa Kamu Dapat dari Kucing... Penasaran?

Banyak orang yang suka dengan hewan kucing. Terlihat lucu, tingkahnya pun menggemaskan. Bahkan, kucing lucu banget sekalipun bisa kamu gunakan untuk menarik perhatian gebetan. Cewek mana coba yang nggak suka hal-hal lucu, iya kan? Hehehe....

Kucing dikenal sebagai hewan yang egois. Keadaan ini ternyata disebabkan oleh fokusnya. Dia adalah hewan yang memandang tinggi self-esteem-nya sendiri. Yang mereka pedulikan cuman apa yang dia senangi dan sukai. Jadi jelas ya kalo kucing tuh egois banget.

Kucing lucu (Instagram @cutecatonline)

Selain itu, kucing ternyata juga memiliki pandangan dunia yang berbeda dari hewan lainnya. Kalo kamu memelihara kucing, kamu pun bisa mempelajarinya jika sering berinteraksi. 

Mau tahu apa saja nilai positif yang bisa kamu jadikan contoh?

Mencintai diri sendiri

Saat mengamati kucing, kalian bisa menemukan sikapnya yang terbilang unik. Kucing itu bisa lho menunjukkan kasih sayang, tapi tetap saja hanya untuk hal-hal yang sangat dekat dengannya saja. 

Kucing lucu (instagram @cutecatonline)

Tak jauh berbeda, manusia pun seharusnya bisa bersikap seperti itu jika ingin bahagia. Perbanyaklah rasa cinta kepada diri sendiri. Tak lupa juga untuk memprioritaskan hal-hal yang baik bagi dirimu, sehingga bisa menjauhkan dari perasaan insecure.

Mandiri

Kamu yang berpikir kucing itu manja harus mengevaluasi ulang hal itu. Kucing terlihat manja hanya karena ia tinggal di rumahmu dan diberi makan dengan jadwal dan jumlah yang lebih dari cukup.

Kucing lucu (instagram @cutecatonline)

Namun, coba kamu diamkan selama beberapa hari. Nggak bakal mati juga kok kucingmu. Paling ia bakal keluar rumah dan mencari makan sendiri. Sikap itulah yang bisa kita contoh, untuk tidak menggantungkan diri kepada satu situasi dan selalu siap untuk maju demi kelangsungan hidup.

PD itu penting, tapi jangan ke-pede-an ya

Awal dari semua kesuksesan adalah memiliki sifat percaya diri. Jika kamu memelihara kucing di rumah, bisa tuh dijadikan bahan pengamatan. Lihat aja, kucing peliharaan cenderung mudah nempel dengan setiap orang yang ditemuinya.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"