4 Tips Bertahan Hidup dengan Gaji UMR Agar Hidupmu Nggak Sampai Kekurangan

4 Tips Bertahan Hidup dengan Gaji UMR Agar Hidupmu Nggak Sampai Kekurangan

Hidup dengan gaji UMR (Upah Minimum Regional) bisa menjadi tantangan tersendiri, terutama di tengah biaya hidup yang terus meningkat. Kondisi ini bakal semakin berat jika kamu sudah berkeluarga atau menjadi tulang punggung di rumah. 

Meski demikian, dengan pengelolaan keuangan yang cerdas dan gaya hidup yang tepat, kamu tetap bisa memenuhi kebutuhan dasar dan bahkan menyisihkan sebagian untuk masa depan. Berikut adalah beberapa tips bertahan hidup dengan gaji UMR yang bisa dicoba.

1. Terapkan Frugal Living

Tips Bertahan Hidup dengan Gaji UMR (via Siap Nikah)

Frugal living adalah gaya hidup hemat yang berfokus pada pengeluaran yang minimal tanpa mengorbankan kualitas hidup. Prioritaskan kebutuhan alih-alih keinginan agar kondisi finansialmu tidak kalang kabut.

Mulailah dengan membuat anggaran bulanan yang rinci, mencatat setiap pengeluaran, dan mencari cara untuk mengurangi biaya. Misalnya, kamu bisa memasak di rumah daripada makan di luar, memanfaatkan diskon atau promo saat berbelanja, serta menghindari pengeluaran yang tidak perlu. 

2. Sisihkan Penghasilan untuk Dana Darurat



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"