Brand lokal yang direkomendasikan selanjutnya adalah Broodis yang cukup laris di pasaran. Produk ini terbuat dari kain flanel premium dengan warna dan motif yang bervariasi. Untuk harganya, kemeja flanel dari Broodis ini dibanderol dengan harga Rp225 ribu saja. Cukup murah untuk kualitas produk yang ditawarkan.
3. Woodcutter
Rekomendasi ketiga ada Woodcutter yang dibanderol dengan harga Rp140 ribuan. Meski bahannya tidak setebal kemeja flanel lainnya, tetapi produk ini tetap memberi kesan premium. Motif dan warna yang ditawarkan juga cukup beragam. Jadi kamu bisa memilih sesuai dengan selera kamu.
4. Roughneck 1991