4 Nama Desa Unik di Sumedang, Kok Kepikiran Ya?

4 Nama Desa Unik di Sumedang, Kok Kepikiran Ya?

Setiap daerah tentu memiliki nama desa yang menarik. Salah satunya adalah nama desa unik di Sumedang yang bikin geleng kepala. Bagaimana tidak? Sejumlah desa di Kabupaten tersebut menggunakan nama yang menggelitik dan jarang ditemukan di daerah lain.

Sebagai informasi, Kabupaten yang terletak sekitar 25 km dari Kota Bandung tersebut memiliki kurang lebih 270 desa, 26 kecamatan, dan 7 kelurahan. Meski tidak semuanya memiliki nama yang unik, namun beberapa nama desa ini akan membuat kamu tepok jidat. Apa saja?

1. Desa Sayang

Nama Desa Unik di Sumedang (via Sumedang Tandang)

Sayang umumnya merupakan panggilan yang digunakan untuk memanggil orang-orang terdekat, seperti pasangan, anak, atau teman. Namun di Sumedang, kata sayang digunakan sebagai nama desa di Kecamatan Jatinangor. Wah, jangan-jangan penduduk desa ini selalu diliputi kasih sayang terhadap sesama.

2. Desa Boros



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"