4 Hewan Aneh Hasil Evolusi

4 Hewan Aneh Hasil Evolusi
(nationalgeographic.grid.id)

Ubur-ubur bernama Turritopsis dohrnii ini dapat menekan tombol ‘reset’ dimana ubur-ubur dewasa bisa kembali ke tahapan pengembangan, dalam hal ini polip. Polip itu kemudian akan melanjutkan siklus hidup selanjutnya. Peneliti menyebutnya sebagai ‘seperti kupu-kupu yang berubah kembali menjadi ulat’.

 Katak Transparan

(ZooKeys)

Katak ini telah berevolusi dan menjadi katak yang memiliki kulit tipis dan tembus cahaya atau tembus pandang. Katak ini tinggal di hutan hujan Amerika Tengah dan Selatan. Mereka biasa menggunakan dedaunan tanaman hijau untuk berkamuflase.

Kuda Laut Jantan Melahirkan



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"