Vivo Y12i (pasadai.com)
Dengan desain yang lebih premium dan layar yang cukup besar, 6,35 inch. Vivo Y12i jadi pilihan favorit. Dibekali Snapdragon 439 Octa Core, RAM 3GB, internal 32 GB, smartphone ini dibanderol dengan harga di bawah 2 juta rupiah.
