Cara Blokir No WA dan Membuka Blokir Kontak, Mudah Kok!

Cara Blokir No WA dan Membuka Blokir Kontak, Mudah Kok!
blokir no WA (minews.id)

Ada cara lainnya juga, yakni dengan membuka chat dengan nomor kontak yang ingin diblokir. Lalu, kalian pilih icon dengan 3 titik. Cari pilihan blokir. Tinggal pilih Blokir dan sukses terblokir deh. 

Untuk membuka pemblokiran, kalian bisa ketuk Opsi Lainnya (icon tiga titik) terus pilih Setelan > Akun > Privasi > Kontak Terblokir. Kemudian, pilih kontak yang ingin kalian buka blokirnya. Terus ketuk Buka Blokir. 

Itulah caranya memblokir nomor WA (What's App) dan membuka blokirnya. Mudah dan praktis kan?



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"