Nasib Band Era 2000-an, Banyak yang Mati Suri karena Ditinggal Sang Vokalis

Nasib Band Era 2000-an, Banyak yang Mati Suri karena Ditinggal Sang Vokalis
Radja (JawaPos.com)

5. Kangen Band

Sama halnya dengan Radja, Kangen Band juga masuk dalam daftar grup musik yang populer. Kangen Band terdiri dari 6 anak muda asal Lampung dengan skill musik yang katanya apa adanya, namun memiliki lirik puitis yang meruntuhkan hati pendengarnya. Nasib Kangen Band berantakan setelah beberapa personelnya tersandung kasus narkoba. Hingga puncaknya ketika Andhika sang vokalis mengundurkan diri dan memutuskan untuk bersolo karier. Rekomendasi Lagu Kangen Band: Yolanda,Doy.

Kangen Band(ILiputan6.com)

Faktor vokalis memang sangat penting dalam sebuah grup musik. Buktinya ketika Nidji, Samsons, hingga Kangen Band ditinggal pergi para vokalisnya, nasib band menjadi tidak jelas, sampai dibilang mati suri karena karya-karyanya sudah lama tak terdengar lagi.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"