Terakhir ada Gereja Kayu Tangan Malang yang bentuk bangunannya juga mirip kastil. Tempat ibadah ini termasuk Gereja Katolik tertua di Kota Malang. Dengan gaya arsitektur neo-gothic, gereja yang sudah berdiri sejak tahun 1897 memiliki bangunan yang megah khas pertengahan abad 19.
Karena itu tidak heran banyak mata langsung takjub saat melihat bangunan gereja yang berlokasi di l. Jenderal Basuki Rahmat, Kiduldalem, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur ini. Kamu sudah pernah ke sana?
Nah, itu tadi beberapa bangunan berbentuk kastil di Indonesia yang wajib banget kamu kunjungi kalau kamu ingin mewujudkan mimpi menjadi seorang putri. Yuk mulai atur perjalanan ke lokasi-lokasi di atas!