Sikap-sikap Ini Bakal Bikin Aura Cantik dan Ganteng Kamu Terpancar

Sikap-sikap Ini Bakal Bikin Aura Cantik dan Ganteng Kamu Terpancar

#4 Tawa dan senyum yang tulus

#4 Tawa dan senyum yang tulus Tertawa dan senyum yang tulus, simpel kok (freepik.com)


Tawa dan senyum seseorang bisa menular. Kalo kamu pengin tampil menawan, rajin-rajin tebar senyuman deh ke orang-orang di sekitar kamu. Inilah rahasianya.

Sementara tawa seseorang bisa memengaruhi orang lain. Orang-orang juga akan merasa gembira dan bahagia. Orang-orang yang hatinya keras akan luluh dan turut merasakan kebahagiaan ketika melihat sikap yang sederhana ini.

Para ilmuwan sepaakt bahwa semakin lebar senyum kita, maka kita akan menarik di mata orang lain.

#5 Keyakinan

#5 Keyakinan Yakinlah, maka aura kalian pasti terpancar (freepik.com)


Seseorang yang punya rasa percaya diri dan selalu yakin pada satu tujuan akan terpancar dari wajahnya. Sikap ini serupa dengan sikap optimis tadi gengs.

Bedanya dengan memiliki sikap optimis tadi bahwa mereka selalu punya keyakinan yang menurut mereka baik. Mereka yang punya tujuan yang baik pasti akan memancarkan aura cantik dan gantengnya masing-masing.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"