Setelah deklarasi, buku dan piagam deklarasi Hari Ayah diserahkan kepada Presiden saat itu yaitu Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan bupati di 4 penjuru Indonesia, diantaranya adalah Sabang, Merauke, Sangir Taulad, dan Pulau Rote.
Kemudian sejak hari itulah setiap tanggal 12 November di Indonesia akan diperingati sebagai Hari Ayah Nasional.