Penasaran Nggak Sih, Ke Mana Kulit Sunat Dibuang? Ternyata Ini Jawabannya!

Penasaran Nggak Sih, Ke Mana Kulit Sunat Dibuang? Ternyata Ini Jawabannya!
Ilustrasi Sunat (YouTube)

"Orang dulu percaya kalau tradisi itu diyakini bisa membuat penis pasien yang disunat itu bisa merasa adem dan nyaman, serta tidak sakit atau merasa panas," ujar Haji Samlani dilansir dari Merdeka.com saat ditemui di kediamannya, Ciledug, kota Tangerang.

Samlani menuturkan, jika ada kepercayaan bagi mereka yang mengubur kulit kulup bersamaan dengan buah kelapa hijau itu dapat mempengaruhi luka setelah di sunat. Selain itu, ada kepercayaan juga jika air kelapa hijau memang untuk mensterilkan pisau bekas memotong kulit kemaluan.

"Karena ada kepercayaan, air kelapa itu kan steril, suci dan bersih," tutup Samlani.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"