Kenapa Netizen Indonesia Cenderung Ganas dan Agresif di Media Sosial? Ini Kata Psikolog

Kenapa Netizen Indonesia Cenderung Ganas dan Agresif di Media Sosial? Ini Kata Psikolog
Ilustrasi Netizen Indonesia (Pikiran Rakyat)

"Kalau aku lihat lebih ke masalah literasi sama critical thinking sih. Mereka barangkali mikir bahwa COD itu sama seperti jual beli di pasar atau layanan pesan antar. Jadi ketika barangnya tidak sesuai harapan mereka berpikir seperti di pasar, boleh-boleh aja dikembaliin."

Melihat masalah ini, Ullie berpendapat bahwa perbaikan harus dilakukan oleh kedua belah pihak yakni e-commerce dan pembeli. Pihak e-commerce harus mengerti karakteristik masyarakat Indonesia dan pembeli harus memperkaya literasinya. Biar nggak makin gontok-gontokan tiap hari. Hehehe



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"