Kebiasaan Masyarakat Jawa yang Masih Bertahan Sampe Sekarang, Apa Kamu Melakukannya Juga?

Kebiasaan Masyarakat Jawa yang Masih Bertahan Sampe Sekarang, Apa Kamu Melakukannya Juga?
Kebiasaan masyarakat Jawa umumnya adalah ramah dan masih mau 'ngalah' (harjasaputra.com)

#3 "Ngalah" demi menghindari konflik

Dalam kehidupan sosialnya, kebiasan masyarakat Jawa yang masih terpelihara sampe sekarang adalah sikap "ngalah"-nya. Ya, maksudnya mengalah demi menghindari terjadinya konflik.

#4 Filosofi hidupnya mengalir seperti air

Kebiasaan masyarakat Jawa bermula dari filosofi hidupnya yang mengalir seperti air. Asalkan sesuatu sudah berjalan dan cukup, orang-orang Jawa umumnya sudah cukup bersyukur. Gak terlalu memusingkan apa yang ada di depan asalkan bisa tetap berjalan dengan baik.

#5 Pekerja keras

Kebiasaan masyarakat Jawa yang masih bertahan dari dulu adalah sifat pekerja kerasnya. Sifat ini bahkan sudah terkenal di mana-mana, terutama jika berkaitan dengan pekerjaan.

Orang Jawa juga dikenal sebagai pekerja keras (geotimes.co.id)

#6 "Nrimo"

Nrimo merupakan salah satu kebiasaan masyarakat Jawa yang masih bertahan. "Nrimo" maksudnya menerima apa adanya. Sebab, orang Jawa umumnya nggak suka macam-macam. Apa yang ada ya disyukuri dan merasa tidak perlu sesuatu yang berlebihan.

#7 Mudah bergaul

Orang Jawa umumnya mudah bergaul, atau juga membaur dengan orang lain. Kebiasaan masyarakat Jawa ini juga masih bertahan sampe sekarang karena sikapnya yang sopan dan sesuai dengan filosofi hidupnya tadi. Pokoknya gampang bergaul dengan siapa aja dan tidak membeda-bedakan orang.



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"