Kalo kamu sedang merasakan cinta segitiga, tentu sangat menyiksa rasanya.
"Salahkah bila kupunya rasa ini, yang tak bisa ku pendam dan ku ingkari."
Sakit banget tentu rasanya~
"Mataku terlalu pedih melihat sinar matahari. Seperti hatiku yang pedih melihat dirimu bersama orang lain."
Segera tentukan pilihanmu, daripada semua tersakiti karena ulahmu.