Cowok racing itu...
"Cowok racing yang romantis itu nggak bakal lupa tanggal jadiannya. Sama seperti dia nggak lupa buat ganti oli tiap bulannya..."
Perjuangan anak racing
"Ketika raungan mesin berbunyi, saat itulah hidupmu akan dimulai."
Terimalah aku apa adanya...
"Terimalah aku apa adanya. Kelak kau akan ku pinang dengan hasilku sendiri. Jangan berkecil hati jika aku dapatkan hasil dari motorku. Tapi lihatlah ketulusanku, kasih sayangku kepadamu, meski nyawa jadi taruhannya!"