Dampak Sampah Plastik Yang Semakin Banyak Dan Cara Menanganinya

Dampak Sampah Plastik Yang Semakin Banyak Dan Cara Menanganinya
https://www.pexels.com/

Saat tanah tercemar oleh mikroplastik, tumbuhan juga akan terkena pengaruhnya. Hal ini bisa mengakibatkan lingkungan gersang, serangga mati, dan hewan tidak bisa mencari bahan makanannya sendiri.

3. Penumpukan Sampah di TPA

https://www.pexels.com/

Sampah yang tidak terurai dengan baik dengan volume yang banyak juga menghiasi berbagai tempat, termasuk Tempat Pembuangan Akhir atau TPA. Alhasil, penumpukan ini menjadi kasus tersendiri dengan volume sampah yang terus berkembang setiap tahunnya.

4. Sampah Plastik Merusak Ekositem



Facebook Conversations


"Berita ini adalah kiriman dari pengguna, isi dari berita ini merupakan sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengguna"